Contoh perencanaan program Pendidikan Nonformal
CONTOH PERENCANAAN PROGRAM PENDIDIKAN NONFORMAL
Dalam membuat perencanaan pendidikan nonformal kita harus melaksanakan beberpa tahapan diantaranya Identifikasi keadaan awal, identifikasi kebutuhan belajar,identifikasi masalah, menetapkan tindakan dan menetapkan tujuan yang akan dicapai.
Berikut contoh perencanaan program pendidikan nonformal di Desa Teluk Kabung, Kecamatan Bungus, Kota Padang, Sumatera Barat
1) KEADAAN
AWAL
MASYARAKAT DESA
TELUK KABUNG.KEC.BUNGUS RATA RATA
BERPROFESI
SEBAGAI NELAYAN DAN MEMILIKI SUMBERDAYA IKAN
YANG MELIMPAH
BERUPA IKAN IKAN SISA YANG TIDAK LAKU
TERJUAL.
2) KEBUTUHAN
KEBUTUHAN
MASYARAKAT AKAN ILMU PENGETAHUAN CARA
MENGOLAH IKAN
AGAR MEREKA MAMPU MEMENYHI KEBUTUHAN
EKONOMI KELUARGA.
3) MASALAH
MASYARAKAT
TERSEBUT TIDAK MEMILIKI PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN
CARA MENGOLAH IKAN SEHINGGA BERDAYA JUAL TINGGI
4) TINDAKAN
MEMBERIKAN
PELATIHAN CARA MENGOLAH IKAN SEHINGGA BERDAYA
JUAL TIGGI YAITU CARA MENGOLAH IKAN MENJADI KERUPUK
IKAN
5) TUJUAN
AGAR MASYARAKAT
TERSEBUT MAMPU MENGOLAH IKAN IKAN SISA TERSEBUT DAN MASYARAKAT TERSEBUT MEMILIKI PENGHASILAN TAMBAHAN
UNTUK MEMENUHI KEBUTUHAN HIDUP MASYARAKAT TERSEBUT.
Setelah semua elemen tersebut teridentifikasi dan ditetapkan, maka unsur unsur dari perencanaan program pnf sudah ada dan dapat disusun sebuah perencaanaan ataupun proposal perencaannya, tentunya didukung oleh data data lain seperti jumlah peserta yang akan mengikuti,tempat pelaksanaan, waktu pelaksanaa, dana/anggaran dan unsur unsur pendukung lainnya
sekian pembahasan mengenai contoh perencanaan program Pendidikan Nonformal, silahkan di like dan share kalau anda merasa postingan ini bermanfaat, terima kasih dan jangan lupa mampir lagi.
Contoh perencanaan program Pendidikan Nonformal
Reviewed by Muhammad Novri
on
11:03 AM
Rating:
No comments: